Artikel Induktif
Sistem Perekonomian di Indonesia
Seperti yang dijelaskan oleh sumber bahwa
perekonomian Indonesia telah berubah 3 kali. Mulai dari masa kemerdekaan hingga
saat ini. Oleh karena itu kita akan membahas tentang apa saja sistem
perekonomian yang ada di Indonesia.
Sistem ini mempunyai prinsip bahwa sang
pemilik modal akan selalu bertambah kekayaannya sehingga pepatah yang kaya
makin kaya dan yang miskin makin miskin terdapat dalam sistem ini. Sistem ini
juga disebut sistem liberal dimana sistemnya mempunya kebebasan dari kontrol
Negara yang memungkinkan pemilik modal tidak diatur oleh pemerintah. Sistem yang
dimaksud adalah sistem Kapitalis.
Setelah sekian lama Indonesia menganut sisitem
ini 9 tahun akhirnya Indonesia merasa kurang baik menggunakan sistem ini
ditambah lagi munculnya PKI yang membuat Indonesia mengganti sistem
perekonomiannya. Sistem yang baru yang sering juga di sebut sistem etatisme
dimana sistem ini pemerintah mengambil alih kontrol perekonomian yang menjadi
kebalikan dari sistem kapitalis yang pemerintah kurang mengontol perekonomian.
Sistem perekonomian yang perekonomiannya diatur rapi oleh Negara ini disebut
sistem Sosialis.
0 komentar: